
Gajah Mada ada di Sekolahku
Setiap hari Kamis aku selalu meluangkan waktu untuk ke perpustakaan di sekolahku aku suka membaca buku cerita. Salah satunya aku sudah membaca buku tentang Patih Gajah Mada. Yang isinya : Patih Gajah Mada adalah seorang panglima perang dan tokoh yang sangat...
Selengkapnya
Kota Yang Bersih Sungguh Indah (HUT Kota Malang ke-105)
Kamis 4 April 2019, dalam rangka HUT Kota Malang yang ke-105 SDN Bakalan Krajan 2 Kota Malang mengadakan kegiatan Peduli Lingkungan.Kegiatan ini diikuti oleh seluruh Dewan guru, karyawan dan siswa-siswi SDN Bakalan Krajan 2 Kota Malang.Dengan mengenakan seragam Pramuka, kegiatan...
Selengkapnya
Belajar Langsung ke Tempat Produksi Tempe
Pada hari Selasa tanggal 2 April 2019, siswa-siswi Kelas 3A dan 3B SDN Bakalan Krajan 2 melakukan pembelajaran bagaimana cara membuat tempe langsung ke tempat produksi Tempe yang terletak di dusun Nduren.Pak Asmara dan Pak Jihan mendampingi anak-anak menuju tempat...
Selengkapnya
Memperingati HUT Kota Malang Ke -105
Senin, 1 April 2019 adalah hari jadi Kota Malang tepat yang Ke-105. Tema yang diangkat pada HUT tahun ini adalah Bergerak Dalam Harmoni.Dalam rangka memperingati hari jadi Kota Malang ini, seluruh Guru, staf, karyawan dan siswa-siswi mengenakan pakaian malangan/ pakaian...
Selengkapnya
Belajar Agama di Sekolahku
Sholat adalah tiang agama, aku cinta sholat 5 waktu dan apa lagi sholat berjamaah di sekolah. Aku bisa memahami do’a – do’a. Sholat bersama Pak Cahyo, Sholat dhuha itu sunah apalagi sholat yang lainnya yang penting kita harus sholat karena sholat...
Selengkapnya
Salam Pagi
Halo nama saya Nanda. Aku selalu datang Pagi kesekolah tepat waktu. Saat tiba di sekolah aku langsung bersalaman dengan Bapak dan Ibu guru. Kemudian aku masuk ke dalam kelas, meletakan tas dan mengambil lembaran Asma’ul Khusna. Di halaman sekolah teman-teman sudah menunggu untuk...
Selengkapnya
Sekolah Aman Bencana
Kamis (21/2/2019) SDN Bakalan Krajan 2 Kota Malang mendapat pelatihan tanggap bencana dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Malang.Pelatihan ini diawali dengan simulasi bencana gempa yang diikuti oleh seluruh siswa SDN Bakalan Krajan 2.Saat sirene berbunyi tanda ada bahaya gempa terjadi bapak ibu...
Selengkapnya
Lomba FLS2N, O2SN dan FAM untuk SD/MI
SDN Bakalan Krajan 2 ikut serta dalam Festival dan Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N), Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) dan Festival Anak Muslim (FAM) tingkat gugus, yaitu gugus 2 Kecamatan Sukun.Kegiatan Lomba Kreatifitas siswa SD/MI tingkat Gugus 2 bertujuan untuk memberikan wadah berkreasi dengan menampilkan...
Selengkapnya
Pramuka SDN Bakalan Krajan 2 Kota Malang
Hai teman-teman namaku Viola, aku sekolah di SDN Bakalan Krajan 2 Kota Malang, aku kelas 5A. Di sekolah aku ikut ekskul pramuka karena aku suka dan seru. Ekskul Pramuka wajib diikuti oleh seluruh siswa mulai kelas 1 sampai kelas 5. Pramukanya diadakan setiap hari...
Selengkapnya
Senam Pagi Di Sekolah
Namaku Brilly, aku kelas 2 SD. Sekolahku di SDN Bakalan Krajan 2 Kota Malang. Setiap hari Kamis di sekolahku di adakan senam pagi namanya senam ceria dan senam no narkoba. Sebelum senam aku dan...
Selengkapnya